Minggu, 30 Oktober 2016

Ide Yel-Yel

Waktu LDK atau Pramuka atau lainnya kamu disuruh buat yel-yel tapi kamu bingung gimana buatnya?Simak contoh yel-yel di bawah ini deh,siapa tahu tiba-tiba muncul pelangi di kepalamu ^_^.

1. (Dari lagu Anak Kambing Saya)
     Mana dimana anak paling cakep?
     Anak paling cakep,ada di regu kaktus *contoh*
     Mana dimana anak paling happy?
     Anak paling happy ada di regu kaktus
     Regu ka'aktus horay!
     Regu ka'aktus horay!
     Regu kaktus memang paling da best!
     Regu ka'aktus horay!
     Regu ka'aktus horay!
     Regu kaktua memang paling da best

2. (Anjing kecil)
     Kami punya regu unik
     Diberi nama kaktus
      Kaktus?Swag yo!
      7orang *jumlah anggota*?Iya dong!
      Setia dan bertanggung jawab!
      Kaktus?Swag yo!
      Baik hati?Pasti!
      Takwa pada Yang Maha Esa!

3. (Kolam Susu) {untuk Pramuka}
    Bukan tentara,hanya sebuah regu
    Tongkat panjang adalah senjata kami
    Merah dan putih tergantung di leher           kami
 
    Orang bilang regu kami aneh
     Padahal banyak keunikan dalamnya
    Orang bilang ini itu sana sini
     Toh,kami juga tidak peduli
   
     Ba,bi,bu!Regu kaktus de best!
     Wer,kewer!Siap membela bangsa!

    *kok lagunya awkaward ya?*

4. (Balonku ada 5)
    Anggota kami tujuh
    Rupa-rupa sukunya
    Banjar,Bali,dan Jawa
    Batak , Dayak , dan Sunda
    Walau kami berbeda , boom!
    Kami selalu berteman
    Dan juga setia kawan
    Tak pernah tanam dendam

5)  (We are we were...) {ini cuma reffny}
      We are we were matahari,matahari *nama regu*
      Anggota kami enam orang,enam orang
     Setia kawan itulah kami,itulah kami
     (Bisa sambil menepuk tangan biar rame)

6) (Kami Pramuka Indonesia)
     Kami dari regu kaktus
     Bertakwa pada Pancasila
     Kakak (atau Yanda) kami hormati
     Kakak (atau Bunda) kami sayangi
     Kami siap , melaksanakan
     Pramuka , kewajiban kami
     Kami siap seedia!

Oke , karena ideku cuma sampai segini . Jadi segini dulu ya ! Kalau aku ada ide baru,bakalan aku post kok !

Sampai jumpah!
   

Siapa Bilang Singapura Aman?Jagalah Barang Anda Saat Mengunjungi Negara Ini!

Banyak orang beranggapan negara Singapura sangatlah aman , tapi ternyata hal itu salah ! Karena pencurian , pencopetan,dan kejahatan lain masih ada bung!
Ini adalah pengalaman kedua orang tuaku ketika mengunjungi Singapura 2 hari yang lalu.



Saat itu mereka mengunjungi Mall di Marina Bay Sand pada kira-kira jam 7an . Walau pada saat itu mall sudah dibuka untuk umum , tetapi fasilitas seperti satpam , cleaning service , information center , dan sebagainya masih belum beroperasi . Pengunjung juga masih sangat sepi . Saat itu Mama saya ingin berfoto di tangga . Papa saya pun menyuruh Mama saya untuk meletakkan tasnya di pinggir jalan (lantai) saja , mungkin karena saat itu Ia juga beranggapan Singapura adalah negara yang aman . Akhirnya mereka pun berfoto-foto di tangga . Saat mereka kembali , alangkah kagetnya mereka saat melihat tas Mama hilang . Karena information center dan satpam baru beroperasi pada jam 11 , mereka baru mengadukannya tepat pada pukul 11 .
Saat mereka mengadu dan menyuruh satpamuntuk membuka cctv , satpam berdalih ada ribuan pengunjung yang mengunjuhi Mall ini , padahal kalian tahu kan pada jam 7 , pengunjungnya bisa dihitung pake tangan ? Sang  satpam menyuruh kedua orangtuaku melaporkannya kepada polisi . Tapi mereka mengurungkan niat tersebut , karena mereka tidak terlalu bisa berbahasa Inggris , bukan warga Singapura , dan malas jika ditanyai ini-itu . Mamaku sampai tidak bisa tidur beberapahari , karena tasny seharga 20jt yang Ia beli dari jerih payah ,dan barang-barang di dalamnya.

So , guys , pelajaran yang bisa diambil dari pengalaman kedua orang tua aku ini adalah jangan sekalipun meninggalkan barang tanpa pengawasan , di negara manapun ! Karena kita tak pernah tau pikiranorang-orang di sekitar kita . Selain itu , pelajaran lainnya adalah seaman-amannya sebuah negara , pasti ada saja yang melakukan kriminalitas , baik level kecil maupun besar!

So,hati-hati ya!Jangan sampai hal yang sama juga terjadi pada kalian!

Sabtu, 22 Oktober 2016

Koleksi Wallpaper Unik & Keren


Hey guys!
Kali ini postku tentang ... koleksi wallpaper! Mungkin kalian seringkali bosan dengan wallpaper hp kalian yang itu-itu saja.Kalau kalian pernah , berarti kalian sama sepertiku . Nah , sekarang aku punya hobi baru , yaitu ngedit wallpaper ! Memakai aplikasi apa ? Memakai picsart . Kalian bisa mendapatkan tutornya dari google atau wattpad yaw!
Oke,karena aku berpikir buat apa aku memiliki bertumpukan wallpaper untuk diriku sendiri.Jadi aku akan mengepostkannya untuk kaliannnn! HURAAAAY!Penasaran?Langsung saja!Kalau mau disave , silahlan disave ya *tapi jangan ngaku-ngaku itu edita kalian -_- *.Btw karna ini di blog , fotonya jadi mengecil , jika kalian ingin mengepaskan dengan layar , download picsart , klik edit gambar , crop , lalu ganti ukuran jadi 1103×2038

1.

      Bagi yang juga #tolakbully . Wallpaper ini cocok buat kamu!
      Seperti ini tampilannya di samsung (s6 edge)



2.

Buat kamu yang sifatnya lembut dan feminim,wallpaper ini akan memperlihatkan kelembutan kalian.
Berikut tampilannya:



3.    


Nah bagi yang suka fotografi dan sifatnya cuek , patut dicoba juga wallpaper ginian! Mantap deh!

4.   


Angkat tangan yang suka pemandangan!Karena di wallpaper yang satu ini tersajikan pemandangan Eiffel Tower waktu Sunset ! Indah yaaa?

5.  

Yang ini juga menyajikan pemandangan lho , yaitu pemandangan galaxy ! Warna hijau dan biru bercampuraduk dan memperindah wallpaper ini~.Waits,kalau yang lagi tahap move on,jangan pake wallpaper ini ya?Soalnya ada 'notification from past reminder' alias 'notifikasi dari pengingat masa lalu' tuh.

6.









*btw ada ke'erroran' saat memasukan gambarnya , malah jadi gini yg nomor 6*
Bagi kaum Nasrani , bagus juga jika kalian memakai wallpaper ini yang berisi nas dari Roma 8:18

7.


Indahnya warna-warni bulu burung kasuari , dipadu dengan quotes yang terkesan 'jones' memang unik!

8.

Warna gelap drngan sedikit kehijauan membuat layarmu menjadi 'fresh' banget *iya ya?*

9.

Warna ngngng electric green maybe dicampur dengan warna hitam terasa wow.Apalagi melihat tulisan 'gone'.Seperti ada sesuatu gitu *katanya*

10.

Anak seni lukis , yuhuuuu! Catnya yang berwarna hijau , biru , aqua , dan keluarganya bisa membuat layarnya menjadi khas nak seni lho!

11. 




Baaaa,ada pencinta jingga atau sepatu macam sneakers disini?Kalau ada mungkin kalian bisa mencoba wallpaper ini.Tapi ada satu kendala dalam wallpaper ini yaitu...aku lupa mengepaskan ukurannya dengan layar *sorry*.Jadi kalau dijadikan wallpaper.Jadilah seperti di atas *lihat foto contoh di atas*

12.


Wallpaper kali ini dihiasi alien yang unyu dan sedikit kasar karna 'middle finger'nya.Wallpaper ini juga bisa untuk menyindir orang yang berusaha menebak password hp kita lhooo.Ngeheheheee.

13.



Yang suka makan mana nih ngakuuuu?Karena wallpaper ini sangat cocok untuk kaliannn!Jadi pengen makan kentang gak nih?



14.

Yang ini?Bagi yang suka baperan gitu,bisa dicoba wallpaper dengan quotes yang rada menohok ini.Biar lebih terasa 'baper'nya (?)


Nah,wallpaper menohok tadi menjadi wallpaper terakhir dalam episode *episode jer* kali ini.Tenang episode kedua dari artikel ini bakalan muncul kok.Oh ya buat yang masih bingung cara ngepasin ukuran di pictsart padahal pengen bgt ganti wallpaper, add line '@gyx6929x' kemudian langsung chat 'Wallpaper #1' dan kirim screenshot wallpaper mana yang diinginkan atau nomor berapa.Ketika admin *alias aku sendiri* on,aku bakalan ngirim wallpapernya.Gampang kan?Oke,sekian artikel kali ini and see ya!

Rabu, 05 Oktober 2016

Tentang Sinusitis

Kalian tahu apa itu sinusitis?Beberapa orang terutama ysng menderitanya *termasuk saya* pasti tau.Yap sinusitis adalah penyakit akibat peradangan pada dinding sinus.Dinding sinus itu terletak di daerah tulang pipi itu lhoo.

Ciri-cirinya?Kalau menurut pengalaman saya ya,ciri-cirinya itu:
-Kalau ditekan daerah tulang pipi dan batang hidung terasa nyeri
-Sering flu
-Lendir ingusnya berbau dan berwarna hijau
-Sesak nafas
-Jika naik pesawat,saat take off maupun landing merasakan sakit bagian pelipis dan batang hidung

Kerugiannya?Kalau saya ya dulu jsdi banyak minum obat,bolak-balik ke dokter dan ke X-Ray Scanner.Selain itu,penderita juga memiliki banyak lantangan dalam hal makanan,serta tidak boleh terlalu lelah.Itu bisa menguras tenaga,waktu,dan biaya!Saya sudah pernah merasakannya dan itu sangat melelahkan,apalagi dulu sinusitis saya kambuh bertepatan dengan jadwal UAS.

Nah,kalau misalkan penderita sinus sudah terlalu sering merasakan sakit saat naik pesaeat dan tidak kuat lagi.Sebaiknya anda membeli obat semprot hidung.Obat ini tersedia di apotek *biasanya*
Itu adalah contoh dari salah satu obat semprot hidung.Sampai sekarang saya masih memakainya.

Jika kalian merasakan ciri-ciri seperti di atas sebaiknya seera memeriksakan diri ke dokter.Karena jika sinusitis menjadi akut.Akan lebih rumit lagi masalahnya.

Sementara itu,apakah ada obat untuk meneymbuhkan sinusitis?Saya dulu mengkonsumsi sebuah obat bernama 'Sea-Quill:Drysin' kalau tidak salah.Setelah itu sinusitis saya tak pernah lagi kambuh.Entd memang audah sembuh atau lainnya.Tapi penderita sinusitis patut mencobanya juga.

Sekian deh tentang Sinusitisnya
Semua nama produk yang saya tulis di sini bukan endorse,tapi hanya usul.
Sampai ketemu di post selamjutnya
Bye~♡